Sabtu, 18 Mei 2013
8 komentar

Cara Membuat Template Blog Sendiri menggunakan Artisteer 4 Final lisensi

20.08

Salah satu hal yang kita lakukan dalam aktivitas blogging adalah mendesain tampilan dari blog kita sebagus  mungkin agar pengunjung merasa nyaman saat berkunjung ke blog kita.
Diantaranya dengan penempatan navigasi, pemilihan warna , penempatan widget serta pemilihan template yang tepat.

Kita bisa mendapatkan berbagai template blog secara gratis di internet, namun terkadang kita merasa kurang puas karena template tersebut sudah banyak yang menggunakan.

Namun anda tak perlu khawatir karena kita bisa mendesain template blog sendiri dengan menggunakan artisteer, sebuah aplikasi untuk membuat template berbagai platform seperti blogger, wordpress, joomla, dotnetnuke, drupal dll.

Dengan interface yang user friendly kita bisa menggunakannya dengan mudah tanpa harus menghafalkan berbagai kode html, javascript maupun CSS. Kita hanya harus mendesain bagaimana tampilan yang kita inginkan dan Artisteer akan membuat kode template tersebut beserta dengan komponen yang dibutuhkan seperti CSS, Javascript maupun gambar-gambar penyusun template blog.

Baiklah saya akan menjelaskan menu-menu dan cara untuk mendesain template blog.

1. Pertama, install Artisteer terlebih dahulu, disini saya menggunakan artisteer versi 3 anda bisa mengunduh artisteer versi terbaru melaului situs resmi artisteer.
2. Buka artisteer yang sudah anda install, pada new project silahkan pilih paltform yang ingin anda desain templatenya.
3. Setelah terbuka, maka akan ada banyak pilihan untuk mengkostumisasi template yang standard.


Ada beberapa menu diantaranya :
  • Ideas : adalah saran/ide dari artisteer untuk berbagai desain meliputi warna, font, layout, background, sidebar dll
  • Colors & Fonts : Untuk memilih warna dan font yang digunakan dalam templates
  • Layout : Untuk mendesain bagaimana layout template anda seperti tampilan header, menu, footer, lebar template, margin, kolom, lebar kolom dll
  • Background : Untuk mendesain background template anda, bisa menggunakan image dari artisteer maupun image anda sendiri
  • Sheet : Untuk mengatur lebar template, margin, padding, radius, shadow, warna, ketransparanan, border template
  • Header : Untuk mengatur header template anda, bisa menggunakan warna maupun gambar, baik dari artisteer maupun gambar dari anda sendiri atau anda bisa menggunakan file flash untuk menghias header blog anda
  • Menu : Untuk mengatur tampilan menu template blog anda, meliputi pilihan warna dan bentuk menu termasuk submenunya
  • Articles : Untuk mengatur tampilan artikel blog anda seperti Heading, Hyperlink, Blockquote, Bullet, Image, Table, Termasuk tampilan comment dan tag
  • Sidebar : Untuk mengatur tampilan sidebar blog anda
  • Vertical Menu : Untuk mengatur tampilan menu vertikal biasanya pada sidebar blog anda
  • Buttons : Untuk mengatur tampilan tombol seperti tekstur, gradien, bayangan, warna, border dan font yang digunakan
  • Footer : Untuk mengatur tampilan footer template blog, meliputi warna, tekstur, gradient, teks, hyperlink, RSS, gambar dll
4. Setelah anda tahu menu dari artisteer yang sudah saya jelaskan diatas, tentu anda bisa mengkustomisasi template sesuai dengan yang anda inginkan
5. Jika sudah selesai, silahkan simpan template anda, atau anda bisa menggunakan cara seperti yang saya lakukan yaitu dengan mengekspor template yang kemudian anda bisa mengupload komponen template seperti javascript, image dan CSS ke hosting anda.Dari uraian singkat diatas, anda bisa mempraktekkan sendiri bagaimana cara membuat template blog, anda bisa berkreasi sesuai keinginan anda tanpa harus khawatir dengan banyaknya blogger yang menggunakan template mirip dengan anda.

 Oh iya kalo mau Artisteer 4 ini menjadi full silahkan Download cracknya disni

LINK 1
LINK 2

PASS : gembelkakap

8 komentar:

  1. mantab mas bro, makasih nih tipsnya....

    BalasHapus
  2. thanks sekarang saya sudah bisa membuat template blog karena tutorial dari anda

    BalasHapus
  3. walah jonnn keren bgt iki..
    sukses ajh buat obos yang bkin blog ini

    BalasHapus
  4. aku udah download dr link cracknya nih, filenya berbentuk rar, tapi kalo di extract kok ada passwordnya ya?

    BalasHapus

 
Toggle Footer
Top