Halo sobat Pelajar Tekno. Pada artikel kali ini Pelajar Tekno akan memberikan tutorial bagaimana cara mengetahui alamat RSS blog. Cara untuk mengetahui alamat RSS ini sangat mudah, bahkan dapat dilakukan oleh sobat yang baru menjadi seorang blogger. Sebelum memberikan tutorial nya, Pelajar Tekno akan memberitahu manfaat dari mengetahui alamat RS blog. Dengan mengetahui alamat RSS blog sobat, sobat dapat mensubmit blog sobat ke berbagai situs social bookmarking yang membutuhkan alamat RSS blog. Nah, apabila blog sobat telah tersubmit, otomatis pengunjung blog sobat juga akan mengalami peningkatan dari sebelumnya.
Baiklah, berikut cara mengetahui alamat RSS blog sobat.
- Buka halaman utama / homepage blog sobat
- Klik kanan di sembarang tempat pada blog sobat. Disini, Pelajar tekno menggunakan browser Mozilla Firefox.
- Kemudian, pilih 'View Page Info'
- Kemudian, akan muncul kotak dialog. Setelah itu pilih icon 'Feeds'
- Selanjutnya sobat akan menemukan 2 alamat feeds. Yang pertama alamat feeds 'atom' dan yang kedua adalah alamat feeds 'RSS' blog sobat.
- Selesai
Atau Dengan cara Mudah lainnya Tanpa harus Menggunakan Mozilla Firefox (Semua Browers)
RSS FEED Dari INDONESIA BISA BERBAGI :
- http://indonesiabisaberbagi.blogspot.com/feeds/posts/default?alt=rss
Ganti Warna Merah Itu Dengan Nama Blog Kalian
Yap, demikianlah tutorial bagaimana cara mengetahui alamat RSS blog sobat. Semoga artikel ini dapat bermanfaat.
Silahkan copy paste artikel ini, namun jangan lupa untuk meletakkan link ini Cara Mengetahui Alamat RSS Blog sebagai sumbernya
0 komentar:
Posting Komentar